Kamis, 20 Mei 2010

Take Me Again



Take Me Again

Cerita diawali dengan masuknya murid pindahan bernama Rein.

Siapa sangka dihari pertama Rein masuk sekolah langsung mendapat teguran dari guru karena Rein tidur saat jam pelajaran berlangsung.

Guru Rein menyuruh Rein untuk membersihkan muka agar tidak tertidur di kelas

Sialnya, Rein tidak mengetahi letak kamar mandi dimana karena Rein murid pindahan.

Ketika akhirnya, Rein menemukan kamar kecil, Rein tidak sadar bahwa dia telah salah masuk wc cowok.

Rein baru sadar ketika mendapati seorang cowok duduk terdiam disana.

Rein langsung tau kalau cowok itu bolos pelajaran karena saat itu pelajaran sedang berlangsung dan langsung menegurnya.

Siapa sangkan karena teguran yang dilontarkan oleh Rein mendatangkan bencana. Cowok itu mengancam!!!

Sejak saat itu gerak-gerik Rein tak lepas dari pengawasan cowok itu. Pernah Rein dikurung di dalam ruang ganti.

Selidik punya selidik ternyata cowok itu bernama Shogo murid berandalan di sekolahnya.

Apa sebenarnya maksud Shogo mengancam Rein?
Apakah benar kalau Shogo takut Rein membocorkan rahasiannya sehingga mengancam Rein?

Lalu, apa maksud kecupan yang di berikan Shogo kepada Rein?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar